Workshop PPT KMTM dengan Yamaha “FI Ready Advance”
- Detail
- Kategori: Kemahasiswaan
- Dilihat: 3404
Pada tanggal 14 Oktober 2016 Divisi Pelatihan dan Pengembangan Teknologi KMTM bekerjasama dengan Yamaha megadakan workshop dengan tema FI Ready Advance. Workshop tersebut dilaksanakan di Ruang Sidang Utama Gedung 3 Fakultas Teknik.
Selengkapnya: Workshop PPT KMTM dengan Yamaha “FI Ready Advance”
Opening English Day
- Detail
- Kategori: Kemahasiswaan
- Dilihat: 3984
Seperti yang kita ketahui semua MEA akan membuat persaingan bagi para tenaga kerja asal Indonesia menjadi lebih berat lagi, karena mereka tidak lagi bersaing dengan tenaga kerja dari negaranya sendiri, tetapi juga tenaga kerja asing. Untuk menghadapi persaingan tersebut, salah satu bekal yang harus dimiliki oleh calon tenaga kerja adalah keterampilan berbahasa inggris. Sebagai bahasa internasional, bahasa inggris akan menjadi bahasa yang digunakan dalam pekerjaan kedepannya, karena akan banyak sekali tenaga kerja asing yang masuk indoneisa.
Anjang Karya 2015
- Detail
- Kategori: Kemahasiswaan
- Dilihat: 5574
Anjang Karya Teknik Mesin UNS adalah program kerja kolaborasi antara Divisi Humas dan Divisi Kesejahteraan Organisasi & Anggota KMTM 2015 yang dilaksanakan pada tanggal 1, 2, dan 3 November 2015.
Bengawan Team UNS berjaya di Luneta Park, Manila
- Detail
- Kategori: Kemahasiswaan
- Dilihat: 4165
Kompetisi Shell Eco-marathon Asia 2016 baru saja diselenggarakan di Lueta Park, Manila, Filipina pada 3 sampai 6 Maret 2016. Shell Eco-marathon Asia adalah kompatisi yang mempertemukan engineer engineer di selurh asia, untuk menciptakan kendaraan dengan tingkat efisiensi bahan bakar terbaik. UNS mengirimkan 2 tim untuk bersaing pada kompetisi tersebut. Tim tersebut adalah Bengawan Team UNS 1 dan Bengawan Team UNS 2.
Selengkapnya: Bengawan Team UNS berjaya di Luneta Park, Manila
The 5th International Conference and Exhibition On Energy and Advanced Materials (ICE-SEAM2017)
- Detail
- Kategori: Seminar
- Dilihat: 3129
Sent: Monday, March 6, 2017 7:00 AM
To: INFO UTeM
Subject: [ICE-SEAM2017] CALL FOR PARTICIPATION
Halaman 4 dari 5